Home » Informasi
» Kumulonimbus, Awan Yang Berbahaya Bagi Pesawat Terbang
Kumulonimbus, Awan Yang Berbahaya Bagi Pesawat Terbang
Beberapa penyebab jatuhnya sebuah pesawat adalah cuaca buruk. Dalam hal ini, terlintas kabar bahwa pesawat Air Asia QZ8501 tersebut jatuh saat melintasi sebuah awan badai, yang biasa di sebut dengan Awan Kumulonimbus atau cumulonimbus (Cb).
Awan Kumulonimbus sendiri ternyata bisa muncul di belahan Bumi mana pun. Dijelaskan bahwa awan ini tumbuh akibat pengangkatan massa udara akibat adanya suplai uap air yang sangat banyak dan atmosfer yang labil.
0 Response to "Kumulonimbus, Awan Yang Berbahaya Bagi Pesawat Terbang"
Post a Comment
Apa Komentarmu Tentang Berita Diatas ?